-->

5 Manfaat timun Untuk Kesehatan

5 Manfaat Timun Untuk Kesehatan
Timun adalah sayuran atau lalapan yang biasa di buat pelengkap makan sperti nasi goreng, nasi ayam, dan rujaan. Timun ternyata memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. Dari manfaat timun untuk kesehatan sebenarnya apa saja?

Timun dengan kandungan 0,66 % protein, 0,1% lemak dan karborhidrat sebanyak 2,3%. Dan mempuyai kandungan kalsium, zat besi, fosforus, Vitamin A dan Vitamin B1 B2 juga Vitami C. Dari biji timun juga mengandung racun  alkoloid yang ber jenis hipoxanti, yang berguna untuk menyembuhkan ank-anak yang sakit cacingan.

Dari pada itu biji timun bisa juga untuk meredakan radang tenggorokan. Dengan Cara biji timun dicampur dengan garam sedikit kemudian dikumur lakukan beberap hari sekali.
Baca : Cara Tanam Timun Hidroponik

Selain manfaat buah timun yang lain untuk kesehatan tubuh yaitu:

1. Mencegah Sel kangker

dengan kandungan lignan dan cucurbitacun yang di milik buah timun, maka timun bermanfaat untuk kesehatan mampu melindungi tubub dari kangker. Dari ahlih penelitian mengatakan, buah timun salah satu kandungan yang bisa menghambat tumbuhnya kangker prostat yaitu flavonoid.

2. Mengurangi Tekanan Darah Tinggi

Dari kandungan kaliumnya, yang mampu merendahkan tekanan darah tinggi karena kalium bisa mengatur jumpalh garam pada ginjal. Untuk kalian yang terkena hipertensi, biasanya didalam tubuh ada kadar sodium yang banyak.

Karena dengan kadar sodium yang tinggi membuat kadar air pada tubuh menjadi tidak seimbang yang  membuat meningkatnya tekanan pada darah. Gunak menetralkan hal ini, tubuh perlu kalium yang cukup, tetapi tidak semua orang bisa mendapatkan kalium yang cukup setiap harinya.

Maka dariitu untuk membantu menyeimbangkan kadar sodium pada ginjal, maka kalian harus selalu meminum air timun secara rutin. Dengan selalu kalian meminum air timun, kalian sudah menjaga kesetabilan darah. Tidak hanya itu air timun juga bisa menjaga darah menggumpal dengan wajar.

3. Kecantikan

Kalo kalian mempuyai maslah jerawat kalian bisa mengunakan masker timun. Timun bermanfaat untuk kulit karena mengandung Vitamin B5 yang selalu di pakek untuk menghaluskan kulit yang berjerawat, dengan mengunakan masker timun maka anda membuat wajah anda menjadi meronah sepanjang hari.

4. Bermanfaat Untuk Ibu Hamil

Dari kandungan vitamin C, B1 ,B2, B3, dan zar besi, dengan asam folat  pada timun bisa membantu perkembangan janin yang ada didalam kandungan. Dan selain itu kandungan kolagen pada timun akan membantuk mengurangi selulit pada perut sebagai salah satu dampak dari kehamilan.

5. Menjaga Tulang

Buah timun yang banyak sumber vitamin K yang bagus. 1 gelas timun mengandung 22 % untuk asupan harian yang di sarankan dari vitamin K  vitamin ini sangat baik untuk menjaga kesehatan tulang, karena asupan dari vitamin K yang di kaetkan dengan risiko patah tulang yang semakin tinggi. vitamin k sangat baik untuk penyerapan kalsium yang di tulang.

Demikian ini ulasan manfaat timun untuk kesehatan, manfaat kan timun untuk kesehatan keluwarga anda.

Berlangganan update artikel terbaru via email:

3 Responses to "5 Manfaat timun Untuk Kesehatan"

  1. murah tapi banyak manfaat..
    info menarik nih gan

    ReplyDelete
  2. Ini timun masuk mana ya min.. Sayuran / buah-buahan ?? Terima kasih sudah berbagi informasi yang menarik..

    ReplyDelete

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel